Piala Suratin edisi perdana pun digelar di Jakarta pada 13-19 April 1966. Saat itu, Persema Malang berhasil menjadi juara Piala Suratin 1966. Namun, dalam perkembangannya, karena sesuatu hal, Piala Suratin tidak digelar lagi setiap bulan April. Hal itu terjadi sejak Piala Suratin 1972. So, sampai kini, jadwal pun sering berubah. Berdasarkan penelusuran NovanMediaResearch pula, Piala Suratin tampak berganti umur. Sebutlah U-19, U-18, dan kini U-17. [Hal itu dipicu oleh perubahan umur di Piala Asia Junior dan Piala Dunia Junior.]
Daftar Juara Piala Suratin (1966-2012):
1966: Persema (Malang)
1967: PSMS (Medan) dan Persija (Jakarta); skor 0-0
1970: Persija (Jakarta)
1972: Persija (Jakarta)
1974: Persija (Jakarta)
1976: Persebaya (Surabaya)-PSP 1-0
1978: Persiter (Ternate)
1980: PSMS (Medan)-Persiter 3-0
1982: Persijap (Jepara)
1984: Persikasi (Bekasi)
1985: Persikasi (Bekasi)
1987: Persiss (Sorong)
1989: Persikasi (Bekasi)
1991: Persikasi (Bekasi)
1992: PSB (Bogor)
1993: PSB (Bogor)
1994: Persikasi (Bekasi)
1995: PSB (Bogor)
1996: Persema Malang-Medan Jaya 3-2
1998: Persijap Jepara-Persebaya Surabaya 2-1
2000: Persijatim Jakarta Timur-Persija Jakarta 1-0
2001: Persebaya Surabaya-Persedikab Kediri
2002: Persijap Jepara-PSIS Semarang
2003: Persib Bandung 2 - 1 PSIS Semarang 2-1
2004: PSIS Semarang-Persebaya Surabaya
2005: Mojokerto Putra-Persipura Jayapura
2006: Persib Bandung-Persewangi Banyuwangi 1-0
2007: Arema Malang-Persimuba Musi Banyuasin 2-1
2008: Persekap Kota Pasuruan-Persipasi Bekasi 6-5 (adu penalti)
2009: Perseba Bangkalan-Persema Malang 2-1
2010: Villa 2000 U-18-PSIS Semarang U-18 1-0
2012: PSDS Deli Serdang-Persema Malang 605 (adu penalti)
2014: Jember United - Persis Solo 3-1
ref
- https://novanmediaresearch.wordpress.com/2012/11/19/psds-juara-piala-soeratin-2012/
- http://gameucl.blogspot.co.id/2014/11/sejarah-soeratin-cup.html
Tidak ada komentar:
Posting Komentar
mahap ya woy..
klok ada yang tak pas isi artikel di atas, jan langsong ngamok kelian ya, koreksi aja lah ..bes tu klen isi di kotak komen di bawah ini, bak cepat kita betuli, yakan
thenks . salam kompak